SUSTAINABILITY DISCLOSURE SUDUT PANDANG DALAM ILMU AKUNTANSI DAN PRAKTIK


Longtail boat in Thailand
: Retnoningrum Hidayah, S.E., M.Si., MSc, Dhini Suryandari, S.E., M.Si., Ak, Trisni Suryarini, S.E., M.Si, Ima Nur Kayati, S.E., M.M, Indah Fajarini S W., S.E., M.Si., Ph.D, dan Drs. Fachrurrozie, M.Si
: vi + 110 Halaman
: 15,5 x 23 cm
: RpĀ 50.000
: 978-602-285-390-9


Buku ini berisi 8 BAB diantaranya BAB I PANDANGAN UMUM, kemudian BAB II TEORI DASAR MUNCULNYA SUSTAINABILITY DISCLOSURE, dan BAB III TATA KELOLA PERUSAHAAN, selanjutnya BAB IV membahas SUSTAINABILITY REPORTING, kemudian BAB V menjelaskan tentang KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL DAN SUSTAINABILITY DISCLOSURE. BAB VI berisi tentang SUSTAINABILITY DISCLOSURE DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR sedangkan BAB VII membahas tentang SUSTAINABILITY DISCLOSURE DI PERUSAHAAN PERBANKAN, kemudian diakhiri dengan BAB VIII yaitu SUSTAINABILITY DISCLOSURE DI PERUSAHAAN PERTAMBANGAN. Semoga buku ini dapat bermanfaat bagi para oembaca dan memberikan pandangan terkait praktik-praktik dan teori environmental disclosure di Indonesia.

Back